Profile The Virgin
Meski namanya The Virgin Band, namun lebih pas disebut duo. Digawangi oleh dua cewek cantik, Dara dan Mitha, The Virgin telah meramaikan blantika musik Indonesia dengan hits andalan 'Cinta Terlarang'. The Virgin merupakan band yang berada di bawah payung Republik Cinta Management (RCM) yang dipresideni oleh Ahmad Dhani.
Personel
Dara: Vokalis
Dara Rizki Ruhiana atau lebih dikenal dengan Dara 'Mamamia' yang sekarang berubah lagi menjadi Dara
Kegemaran menyanyi rupanya membuat Dara juga menyukai film-film India. Selain itu pemakan daging dan sambal ekstra pedas ini juga rupanya menggemari kegiatan membaca novel.
Mita: Gitaris
Pemilik nama lengkap Mitha ini awalnya banyak bergaul dengan band-band indie. Hingga namanya mulai dikenal di blantika musik Indonesia sejak ditarik oleh Ahmad Dhani dalam formasi The Rock Indonesia.
Di awal tahun 2009, wanita kelahiran Jakarta 2 Januari 1986 ini menyebrang ke Band
0 comments:
:f :D :) ;;) :x :$ x( :?
:@ :~ :| :)) :( :s :(( :o
Post a Comment